Pemaparan Informasi Terkait Penilaian Kinerja di Ruang GTK Oleh Ibu Risqy Amalia, S.Pd

Dalam kegiatan ini, pihak sekolah menyampaikan alur penilaian, penggunaan aplikasi pendukung, serta dokumen-dokumen yang diperlukan dalam proses penilaian. Melalui pemaparan ini, diharapkan seluruh guru dapat mempersiapkan perangkat kerja secara tertib dan sesuai ketentuan yang berlaku.


Kegiatan penyampaian informasi ini juga menjadi bagian dari upaya sekolah dalam meningkatkan profesionalisme tenaga pendidik serta mewujudkan tata kelola pendidikan yang transparan, objektif, dan berorientasi pada peningkatan mutu pembelajaran.