Kolaborasi dan Semangat: Guru SDN 21 Tolomundu Kota Bima Hias Kendaraan Karnaval

Kota Bima, 24 Agustus 2025 — Menjelang perhelatan Karnaval Kota Bima yang akan digelar dalam waktu dekat, para guru SDN 21 Tolomundu mulai menunjukkan semangat dan kreativitasnya dengan menghias kendaraan yang akan ikut dalam pawai budaya tahunan tersebut.