ARAHAN DARI KELAPA SEKOLAH DALAM MENGIKUTI LOMBA OSN IPS

Kepala sekolah Sdn 21 Tolomundu, ibu Sulami, S.Pd menekankan pentingnya kesiapan mental, kedisiplinan, dan semangat juang dalam menghadapi kompetisi. Beliau menyampaikan bahwa OSN bukan hanya sekadar lomba, tetapi juga ajang pembentukan karakter dan peningkatan kapasitas intelektual siswa.